Cara Membuat Text Area di Blog


Cara Membuat Text Area di BlogHay Sobat Free Download dan Tutorial, Setelah sebelumnya saya share tentang Cara Membuat Translate Gambar Bendera di Blog, pada kesempatan ini saya akan kembali share tentang Cara Membuat Text Area di Blog, kegunaan dari Text area ini biasanya untuk menyimpan kode HTML yang tidak bisa langsung ke dalam postingan di blog.  Langsung saja deh ke prakteknya.


  1. Copy code dibawah ini,
     <p align="center"><textarea name="Script" rows="2" cols="30"> Silahkan Tulis Apapun di dalam Kotak Text area ini </textarea></p>
    maka hasilnya akan terlihat seperti dibawah ini.

    Keterangan :
    • Untuk tulisan yang berwarna merah rows="2" , itu untuk mengatur tinggi kotak text area, silahkan ganti angkanya sesuai keinginan sobat.
    • Untuk tulisan yang berwarna hijau cols="30" , itu untuk mengatur Lebar kotak text area, silahkan ganti angkanya sesuai keinginan sobat.
  2. bagaimana sobat? cukup jelaskah? jika sudah paham, saya akan tambahin kotak text area dengan tombol highlight.

    Silahkan lihat Contoh di bawah ini.
    Silahkan anda coba Tekan Tombol "Highlight" nya, maka semua tulisan, didalamnya otomatis ter-block. selanjutnya tinggal Copy paste saja.

    Fungsi dari tombol Highlight diatas kotak text area adalah untuk memudahkan pengunjung blog Mengcopy seluruh isi tulisan dalam text area. Langsung saja deh, buat sobat yang ingin mencoba silahkan Copy Script dibawah ini.
    <div>
    <form name="copy">
    <div align="center">
    <input onclick="javascript:this.form.txt.focus();this.form.txt.select();" type="button" value="Highlight All" /> </div>
    <div align="center">
    <textarea cols="20" name="txt" rows="5" style="height: 80px; width: 300px;" wrap="VIRTUAL">Silahkan Tulis apapun yang anda mau disini</textarea></div>
    </form>
    </div>
  3. bagaimana sobat? cukup paham kah? buat yang ingin meletakkan text area di sidebar anda silahkan ke dashbord blogger klik Tata Letak > Tambah gadget pilih HTML/JavaScript lalu Copy kode diatas tadi.
  4. Selesai. Semoga Bermanfaat...
Previous
Next Post »

2 komentar

Click here for komentar
Unknown
admin
14 Februari 2013 pukul 05.23 ×

om tolong ku dong.,

ku buat text area terus ku buat commbo update,.
terus yg ku ketik di text area ketika ku tekan commbo update yg ku ketik di text area itu muncul di bawah text areanya.,

bagai mana coding phpnya?

makasih om,.

Reply
avatar
Unknown
admin
14 Februari 2013 pukul 09.39 ×

waduh,,,

mav, saya kurang mengerti menggunakan PHP

Reply
avatar

# Silahkan Anda Berkomentar dengan Baik dan Sopan
# Pesan dilarang Mengandung SARA dan Spam
# Terima Kasih Telah berkunjung di Blog Sederhana ini ConversionConversion EmoticonEmoticon

Thanks for your comment